Thursday, 7 May 2009

Mata Hati (by Hijjaz)

Ini nasyid yang aku gemari dulu. Inget sering nyetel berbagai nasyid sewaktu numpang tinggal di Jogja, tepatnya rumah Paman Afifi di daerah Ganjuran, Condong Catur:

Pandangan mata selalu menipu
Pandangan akal selalu tersalah
Pandangan nafsu selalu melulu
Pandangan hati itu yang hakiki
Kalau hati itu bersih

Hati kalau terlalu bersih
Pandangannya kan menembusi hijab
Hati jika sudah bersih
Firasatnya tepat kehendak Allah
Tapi hati bila dikotori
Bisikannya bukan lagi kebenaran

Hati tempat jatuhnya pandangan Allah
Jasad lahir tumpuan manusia
Utamakanlah pandangan Allah
Daripada pandangan manusia



No comments: